Anak usaha Pertamina, PT Elnusa Tbk (ELSA) memperkuat kontribusinya terhadap produksi migas nasional melalui layanan Coiled Tubing Services. Teknologi pipa baja panjang yang fleksibel ini memungkinkan intervensi sumur tanpa perlu mematikan produksi, sehingga menjadi solusi strategis untuk menjaga bahkan meningkatkan lifting migas Indonesia. Sejak pertama kali mengoperasikan Coiled Tubing UnitRead More →

PT Elnusa Tbk (Elnusa) resmi mengumumkan rampungnya proses peningkatan teknologi Wireline Logging Services melalui investasi alat canggih berupa Ultrasonic dan Electric Cutting Tools untuk produksi migas nasional. Langkah ini bertujuan untuk mendukung kegiatan pengeboran dan workover di wilayah kerja Pertamina Hulu Energi (PHE), dijadwalkan mulai beroperasi awal 2025. Direktur UtamaRead More →