Komisi VII DPR mendorong Kementerian Perindustrian (Kemenperin) untuk meninjau ulang kebijakan pengenaan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) terhadap produk setengah jadi. Hal ini merupakan hasil rapat dengar pendapat antara Komisi VII dan Kemenperin. Dalam rapat tersebut, Komisi VII DPR RI mendorong Dirjen Ilmate dan Dirjen KPAII Kementerian Perindustrian RI untuk mengusulkanRead More →

Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) mengambil tindakan tegas terhadap tujuh perusahaan yang terbukti melakukan penimbunan minyak goreng saat kelangkaan pada tahun lalu. Pelanggaran tersebut melanggar Pasal 5 dan Pasal 19 Huruf c dalam Penjualan Minyak Goreng Kemasan di Indonesia. Dalam sebuah siaran pers, KPPU mengumumkan denda total sebesar Rp71,28 miliarRead More →

Pemerintah Indonesia mengeluarkan kebijakan baru yang melarang pekerja asing untuk membeli rumah subsidi di Indonesia. Kebijakan ini dilakukan untuk memastikan bahwa rumah bersubsidi hanya diperuntukkan bagi warga negara Indonesia yang membutuhkannya dan juga untuk mendorong pengembangan properti yang lebih terjangkau bagi masyarakat Indonesia. Peraturan Presiden Nomor 99 Tahun 2023 tentangRead More →

Pihak Kementerian ESDM (Energi dan Sumber Daya Mineral) telah menyatakan penggunaan biodiesel B35 diterapkan mulai 1 Februari 2023. “Mulai Februari tahun ini, implementasi program Bahan Bakar Nabati B35 resmi digunakan!” tulis Kementerian ESDM seperti dikutip dari akun Instagram resmi @kesdm pada Kamis, 5 Januari. B35 adalah campuran bahan bakar nabatiRead More →