Indonesia memang dikenal memiliki adat dan kebudayaan yang berbeda-beda setiap daerah, salah satunya adalah adat pernikahan. Masyarakat Indonesia memang masih menjunjung tinggi nilai kebudayaan. Prosesi pernikahan adat dilakukan bedasarkan adat di suatu daerah dimana mempelai berasal. Salah satu daerah di Indonesia yang masih menjunjung tinggi adat pernikahan adalah Bali. UpacaraRead More →

Bali selain dikenal memiliki pemandangan alam yang indah, juga terkenal dengan kebudayaannya yang khas. Salah satu yang menarik untuk dibahas adalah tari tradisional Bali yang unik. Bali memiliki beberapa tari tradisional yang khas dan setiap pemeran dalam tarian tersebut melambangkan makna yang mendalam. Berikut beberapa tari tridional Bali yang harusRead More →

Selain memiliki banyak tempat menarik, Bali juga dikenal dengan keunikannya. Banyak wisatawan yang berkunjung ke Bali untuk menikmati keunikan yang banyak ditemukan di Pulau Dewa tersebut, mulai dari festival, budaya, ritual keagamaan, dan sebagainya. Keunikan pertama yang dapat Anda temui adalah menonton festival ciuman massal yang dilaksanakan di Banjar KajaRead More →

Gugatan warga terhadap keputusan Gubernur Bali mengenai izin lingkungan hidup dari pembangunan PLTU Celukan Bwang 2×330 MW sudah diputuskan di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Denpasar. Sidang putusan yang dipimpin oleh Majelis Hakim AK Setiyono tersebut memutuskan bahwa perkara gugatan ditolak. Majelis Hakim dalam hal penundaan, menolakĀ  permohonan penundaak pelaksanaanRead More →

Indonesia memiliki kebudayaan yang sangat beragam. Sebagai contoh adalah setiap daerah di Indonesia memiliki jenis kain dan motif yang berbeda-beda. Salah satu yang cukup populer adalah adanya kain songket yang berasal dari Palembang. Kain songket tdak hanya terkenal di Indonesia saja, melainkan di negara lain seperti Malaysia dan Thailand. JikaRead More →

Desa Celukan bawang, Kecamatan Gerokgak, Buleleng ditetapkan sebagai kawasan industri. Hal ini berdasarkan Perda RTRW (Rancang Tata Ruang Wilayah) Provinsi Bali, Nomor 16 Tahun 2009. Meski demikian, kawasan Celukan Bawang juga mulai berkembang ke sektor pariwisata. Bahkan wacana Celukan Bawang dijadikan kawasan pariwisata menguat menyusul adanya revisi Perda RTRW ProvinsiRead More →

Bali menjadi salah satu provinsi di Indonesia yang memiliki banyak objek wisata menarik. Setiap tahun kunjungan wisatawan baik lokal maupun mancanegara terus meningkat. Pemandangan alam yang mempesona membuat Bali selalu menarik untuk dikunjungi. Saat ini banyak wisatawan mancanegara yang tinggal di Bali cukup lama untuk menikmati liburan. Mereka lebih sukaRead More →

Objek wisata Pura Penataran Agung Lempuyang minggu ini ramai sekali dikunjungi wisatawan mancanegara. Bahkan ada puluhan wisatawan asing rela antre 2 jam lebih agar bisa berfoto atau selfie di depan pintu surga yang ada di Candi Bentar Bali. Terkenal lewat sosial media hingga ke mancanegara sebuah pintu candi yang menghadapRead More →

Teknologi keuangan (Financial Teknologi /Fintech) menjadi salah satu isu yang akan dibahas dalam pertemuan tahunan Internasional Monetary Fund (IMF) World Bank (WB) di Bali 2018 Oktober nanti. Fintech menjadi pembahasan khusus dalam agenda tahunan ini, isu ini muncul dan berkembang di seluruh dunia seiring dengan perkembangan teknologi. Ketua Dewan KomisionerRead More →

Pagelaran akbar Kongres Federal Real Estate Dunia (FIABCI) 2018 akhirnya menentukan Bali sebagai tuan rumah agenda tahunan FIABCI Global Bussines Meeting. Acara tersebut akan diselenggarakan pada tanggal 7-10 Desember 2018 dan mengusung tema affordable housing and sustainable tourism development. Dipilihnya Bali diumumkan langsung oleh Ketua Umum REI Soelaeman Soemawinata yangRead More →